Pengertian Riset

Riset berasal dari bahasa inggris,research,menurut the advanced learner’s dictionary of current english (1961) ialah penyelidikan atau pencarian yang seksama untuk memperoleh fakta baru dalam cabang ilmu pengetahuan.

Pencarian tersebut meliputi kebenaran dari berbagai permasalahan ilmu pengatahuan. Kebenaran yang merupakan jawaban-jawaban dari pemikiran manusia terhadap permasalahan yang sedang dihadapi/akan di hadapi.

Pengertian tentang riset yang telah ditemukan dari salah satu sumber yaitu, penelitian/riset dapat didefinisikan sebagai: “Suatu usaha untuk menemukan,mengembangkan,dan menguji suatu pengetahuan, dan usaha-usaha itu dilakukan dengan metode ilmiah”(Surtrisno Hadi,2001).

Artikel Terkait :
Karakteristik Riset 
Kegunaan Riset

0 Response to "Pengertian Riset"

Posting Komentar

Terima kasih atas Kunjungannya, semoga bermanfaat..!!

Histats

Follow Us